Al-Qur'an - 2:42 Surah Al-Baqarah terjemahan, transliterasi dan tafsir (tafsir).

وَلَا تَلۡبِسُواْ ٱلۡحَقَّ بِٱلۡبَٰطِلِ وَتَكۡتُمُواْ ٱلۡحَقَّ وَأَنتُمۡ تَعۡلَمُونَ

Dan janganlah kalian campuradukkan kebenaran dengan kebatilan23) dan (janganlah) kalian sembunyikan kebenaran, sedangkan kalian mengetahuinya.

Al-Qur'an Al-Baqarah Surah 42 tafsir


*23) Batil artinya kesalahan, kejahatan, kemungkaran dan sebagainya.

Sign up for Newsletter